Psalms 128




bahasa@Psalms:128:1 @ Nyanyian ziarah. Berbahagialah orang yang takwa dan hidup menurut perintah Allah.

bahasa@Psalms:128:2 @ Engkau akan makan dari hasil kerjamu, hidup makmur dan sejahtera.

bahasa@Psalms:128:3 @ Istrimu seperti pohon anggur yang subur di dalam rumahmu. Anak-anakmu seperti tunas pohon zaitun di sekeliling mejamu.

bahasa@Psalms:128:4 @ Begitulah TUHAN memberkati orang yang takwa.

bahasa@Psalms:128:5 @ Semoga dari Sion TUHAN memberkati engkau. Semoga engkau melihat kemakmuran Yerusalem sepanjang masa hidupmu!

bahasa@Psalms:128:6 @ Semoga engkau panjang umur, dan melihat anak cucumu! Semoga umat Tuhan sejahtera!


Seeker Overlay: Off On

[BookofPsalms] [Psalms:127] [Psalms:128] [Psalms:129] [Discuss] Tag 128 [Audio][Presentation]
Bible:
Bible:
Book: