Bible:
Filter: String:

OT-HISTORY.filter - bahasa Yefune:



bahasa@Joshua:14:6 @ Pada suatu hari orang-orang dari suku Yehuda datang menemui Yosua di Gilgal. Salah seorang dari mereka ialah Kaleb anak Yefune orang Kenas, berkata, "Yosua! Engkau tahu apa yang dikatakan TUHAN kepada Musa, utusan Allah itu, di Kades-Barnea mengenai engkau dan saya.

bahasa@Joshua:14:13 @ Maka Yosua merestui Kaleb anak Yefune, lalu memberikan kepadanya kota Hebron menjadi tanah miliknya.

bahasa@Joshua:14:14 @ Sampai sekarang kota itu masih merupakan milik pusaka keturunan Kaleb anak Yefune, orang Kenas itu, karena ia setia dan taat kepada TUHAN, Allah Israel.

bahasa@Joshua:15:13 @ Sesuai dengan perintah TUHAN kepada Yosua, sebagian daerah Yehuda diberikan kepada Kaleb anak Yefune dari suku Yehuda. Kepadanya diberikan Hebron, yaitu kota kepunyaan Arba, ayah Enak.

bahasa@Joshua:21:9 @ Dari kaum Kehat dalam suku Lewi, imam-imam keturunan Harunlah yang pertama-tama menerima kota-kotanya; mereka diberi tiga belas kota dengan tanah-tanah padangnya. Dari suku Yehuda dan Simeon, mereka menerima sembilan kota, yaitu: Libna, Yatir, Estemoa, Holon, Debir, Ain, Yuta, Bet-Semes dan Arba, yang dinamakan menurut nama ayah Enak. Kota itu, yang sekarang bernama Hebron, adalah sebuah kota suaka di pegunungan Yehuda. Ladang-ladang dan desa-desa kota ini sudah diberikan kepada Kaleb anak Yefune untuk menjadi tanah miliknya. Dari suku Benyamin mereka menerima empat kota, yaitu: Gibeon, Geba, Anatot dan Almon.

bahasa@1Chronicles:4:15 @ Kaleb anak Yefune mempunyai tiga anak laki-laki: Iru, Ela dan Naam. Anak Ela ialah Kenas.

bahasa@1Chronicles:6:56 @ Tetapi ladang-ladang dan desa-desa daerah di sekitar kota itu diberikan kepada Kaleb anak Yefune.

bahasa@1Chronicles:7:38 @ Keturunan Yeter ialah Yefune, Pispa dan Ara.


Bible:
Filter: String: