Bible:
Filter: String:

OT-LAW.filter - bahasa pergilah:



bahasa@Genesis:4:16 @ Lalu pergilah Kain dari hadapan TUHAN dan tinggal di tanah yang bernama "Pengembaraan" di sebelah timur Eden.

bahasa@Genesis:12:1 @ TUHAN berkata kepada Abram, "Tinggalkanlah negerimu, kaum keluargamu dan rumah ayahmu, lalu pergilah ke negeri yang akan Kutunjukkan kepadamu.

bahasa@Genesis:12:19 @ Mengapa kaukatakan bahwa dia adikmu dan membiarkan aku mengambilnya menjadi istriku? Ini dia, istrimu; ambillah dan pergilah!"

bahasa@Genesis:13:3 @ Maka pergilah ia dari satu tempat ke tempat yang lain, menuju ke Betel. Ia sampai ke daerah di antara Betel dan Ai, di tempat keramat di mana ia dahulu berkemah

bahasa@Genesis:19:14 @ Lalu pergilah Lot menemui dua orang tunangan kedua anaknya, dan berkata, "Cepatlah keluar dari tempat ini, sebab TUHAN akan memusnahkannya." Tetapi mereka mengira Lot bergurau saja.

bahasa@Genesis:19:15 @ Pada waktu subuh, kedua malaikat itu mendesak Lot supaya lekas berangkat. "Cepatlah," kata mereka. "Pergilah dengan istrimu dan kedua anak gadismu dari sini, supaya kalian jangan mati apabila kota ini dimusnahkan."

bahasa@Genesis:19:30 @ Karena Lot takut menetap di Zoar, maka pergilah ia ke pegunungan bersama-sama dengan kedua anaknya perempuan, lalu tinggal di dalam sebuah gua.

bahasa@Genesis:21:18 @ Pergilah kepada anakmu, angkat dan tenangkanlah dia. Aku akan menjadikan keturunannya suatu bangsa yang besar."

bahasa@Genesis:21:19 @ Lalu Allah membuat Hagar melihat dengan jelas, sehingga tampak olehnya sebuah sumur. Maka pergilah ia lalu mengisi kantong kulit itu dengan air, kemudian diberinya anaknya minum.

bahasa@Genesis:22:2 @ Kata Allah, "Pergilah ke tanah Moria dengan Ishak, anakmu yang tunggal, yang sangat kaukasihi. Di situ, di sebuah gunung yang akan Kutunjukkan kepadamu, persembahkanlah anakmu sebagai kurban bakaran kepada-Ku."

bahasa@Genesis:24:38 @ melainkan dari antara sanak saudara kaum ayahku. Jadi pergilah ke sana dengan segera.'

bahasa@Genesis:26:16 @ Kemudian Abimelekh berkata kepada Ishak, "Pergilah dari negeri kami. Engkau sudah lebih berkuasa dari kami."

bahasa@Genesis:26:17 @ Jadi pergilah Ishak dan berkemah di Lembah Gerar. Di situ ia tinggal beberapa lamanya.

bahasa@Genesis:27:3 @ Jadi ambillah busur dan panah-panahmu, pergilah memburu seekor binatang di padang.

bahasa@Genesis:27:9 @ Pergilah ke tempat domba kita, dan pilihlah dua anak kambing yang gemuk-gemuk, supaya saya masak menjadi makanan kesukaan ayahmu.

bahasa@Genesis:27:13 @ Ibunya menjawab, "Jangan khawatir, Nak. Biar saya yang menanggung segala kutuknya. Lakukanlah saja apa yang saya katakan, pergilah mengambil kambing-kambing itu."

bahasa@Genesis:27:14 @ Maka pergilah Yakub mengambil kambing-kambing itu dan membawanya kepada ibunya, lalu Ribka memasak makanan kesukaan Ishak.

bahasa@Genesis:27:18 @ Setelah itu pergilah Yakub kepada ayahnya dan berkata, "Ayah!" "Ya," jawab Ishak, "siapa engkau, Esau atau Yakub?"

bahasa@Genesis:27:43 @ Nah, lakukanlah apa yang saya katakan ini. Pergilah dengan segera kepada abang saya Laban di Haran,

bahasa@Genesis:28:2 @ Pergilah ke Mesopotamia, kepada keluarga Betuel, kakekmu, dan kawinlah dengan salah seorang anak pamanmu Laban.

bahasa@Genesis:28:9 @ sebab itu pergilah Esau kepada Ismael, anak Abraham, dan kawin dengan anak Ismael yang bernama Mahalat, adik Nebayot.

bahasa@Genesis:29:10 @ Ketika Yakub melihat Rahel bersama kawanannya itu, pergilah Yakub ke sumur itu, lalu menggulingkan batu penutupnya ke samping dan memberi minum kawanan itu.

bahasa@Genesis:29:25 @ Baru keesokan harinya Yakub mengetahui bahwa Lea yang dikawininya. Lalu pergilah Yakub kepada Laban dan berkata, "Mengapa Paman perlakukan saya begini? Bukankah saya bekerja untuk mendapat Rahel? Mengapa Paman menipu saya?"

bahasa@Genesis:30:36 @ lalu pergilah mereka dengan binatang-binatang itu menjauhi Yakub, jaraknya tiga hari perjalanan. Sisa dari kawanan kambing domba milik Laban dipelihara oleh Yakub.

bahasa@Genesis:35:1 @ Pada suatu hari Allah berkata kepada Yakub, "Akulah Allah yang menampakkan diri kepadamu ketika engkau lari dari abangmu Esau. Pergilah segera ke Betel. Tinggallah di situ dan dirikanlah sebuah mezbah bagi-Ku."

bahasa@Genesis:37:13 @ berkatalah Yakub kepada Yusuf, "Pergilah ke Sikhem, ke tempat abang-abangmu menggembalakan kawanan kambing domba kita." Jawab Yusuf, "Baik, Ayah."

bahasa@Genesis:38:8 @ Lalu Yehuda berkata kepada Onan adik Er, "Pergilah kepada janda abangmu, dan tidurlah dengan dia. Penuhilah kewajibanmu terhadap dia, sebab engkau adik suaminya; dengan demikian abangmu bisa mendapat keturunan."

bahasa@Genesis:42:2 @ Telah kudengar bahwa ada gandum di Mesir; pergilah ke sana dan belilah gandum supaya kita jangan mati kelaparan."

bahasa@Genesis:42:3 @ Lalu pergilah kesepuluh abang Yusuf itu membeli gandum di Mesir.

bahasa@Genesis:43:1 @ Kelaparan di Kanaan makin hebat, dan setelah keluarga Yakub menghabiskan semua gandum yang dibawa dari Mesir, berkatalah Yakub kepada anak-anaknya, "Pergilah lagi ke sana dan belilah gandum untuk kita."

bahasa@Genesis:43:30 @ Hati Yusuf meluap karena rasa rindu dan sayang kepada adiknya. Ia hampir tak dapat menguasai dirinya, karena itu pergilah ia dari situ dengan tiba-tiba lalu masuk ke kamarnya dan menangis.

bahasa@Genesis:48:1 @ Beberapa waktu kemudian dikabarkan kepada Yusuf bahwa ayahnya sakit keras. Jadi pergilah ia dengan kedua anaknya, yaitu Manasye dan Efraim mengunjungi Yakub.

bahasa@Genesis:50:6 @ Lalu berkatalah raja, "Pergilah menguburkan ayahmu seperti yang telah kaujanjikan kepadanya."

bahasa@Genesis:50:7 @ Lalu pergilah Yusuf untuk menguburkan ayahnya. Semua pegawai raja, para tua-tua istana dan semua pembesar Mesir, pergi bersama-sama dengan Yusuf.

bahasa@Exodus:2:8 @ "Baiklah," jawab putri raja. Maka pergilah gadis itu memanggil ibunya sendiri.

bahasa@Exodus:2:20 @ "Di mana dia sekarang?" tanya Yitro kepada anak-anaknya. "Mengapa kalian meninggalkan orang itu? Pergilah mengundang dia makan bersama kita."

bahasa@Exodus:3:16 @ Pergilah dan kumpulkanlah semua pemimpin Israel. Umumkanlah kepada mereka bahwa Aku, TUHAN, Allah nenek moyang mereka, Allah Abraham, Ishak dan Yakub, sudah menampakkan diri kepadamu. Beritahukanlah mereka bahwa Aku sudah datang kepada mereka dan sudah melihat bagaimana mereka diperlakukan oleh bangsa Mesir.

bahasa@Exodus:4:12 @ Sekarang, pergilah, Aku akan menolong engkau berbicara dan mengajarkan apa yang harus kaukatakan."

bahasa@Exodus:4:18 @ Sesudah itu Musa pulang ke rumah Yitro, ayah mertuanya, dan berkata kepadanya, "Izinkanlah saya kembali ke Mesir untuk menengok saudara-saudara saya dan melihat apakah mereka masih hidup." Yitro berkata kepada Musa, "Pergilah dengan selamat."

bahasa@Exodus:4:27 @ Sementara itu TUHAN berkata kepada Harun, "Pergilah ke padang gurun untuk menemui Musa." Harun pergi, lalu bertemu dengan adiknya di gunung suci, dan mencium dia.

bahasa@Exodus:5:12 @ Maka pergilah orang Israel menjelajahi seluruh tanah Mesir untuk mengumpulkan jerami.

bahasa@Exodus:5:18 @ Pergilah bekerja lagi. Jerami tidak akan diberikan kepadamu, tetapi kamu tetap harus membuat batu bata yang sama banyaknya."

bahasa@Exodus:6:11 @ (6-10) "Pergilah menghadap raja Mesir dan katakan bahwa ia harus mengizinkan bangsa Israel meninggalkan negerinya."

bahasa@Exodus:7:10 @ Maka pergilah Musa dan Harun menghadap raja dan mereka melakukan apa yang diperintahkan Allah. Harun melemparkan tongkatnya ke tanah di depan raja dan para pegawainya, lalu tongkat itu berubah menjadi ular.

bahasa@Exodus:7:15 @ Sebab itu pergilah menemui dia pagi-pagi, pada waktu ia turun ke Sungai Nil. Bawalah tongkat yang dapat berubah menjadi ular itu dan tunggulah kedatangannya di tepi sungai.

bahasa@Exodus:8:1 @ Lalu TUHAN berkata kepada Musa, "Pergilah menghadap raja dan sampaikan kepadanya pesan-Ku ini: 'Izinkan umat-Ku pergi untuk beribadat kepada-Ku.

bahasa@Exodus:8:20 @ TUHAN berkata kepada Musa, "Pergilah besok pagi-pagi sekali menemui raja pada waktu ia turun ke sungai, dan sampaikanlah kepadanya perkataan-Ku ini: 'Izinkanlah umat-Ku pergi beribadat kepada-Ku.

bahasa@Exodus:8:25 @ Kemudian raja memanggil Musa dan Harun lalu berkata, "Pergilah mempersembahkan kurban kepada Allahmu, tetapi di negeri ini saja."

bahasa@Exodus:9:1 @ TUHAN berkata kepada Musa, "Pergilah menghadap raja, dan katakan kepadanya bahwa TUHAN, Allah orang Ibrani, berkata: 'Biarkanlah umat-Ku pergi supaya mereka dapat berbakti kepada-Ku.

bahasa@Exodus:9:13 @ TUHAN berkata kepada Musa, "Pergilah besok pagi-pagi sekali menghadap raja, dan sampaikan kepadanya bahwa TUHAN, Allah orang Ibrani berkata: 'Lepaskan umat-Ku supaya mereka dapat pergi beribadat kepada-Ku.

bahasa@Exodus:10:1 @ TUHAN berkata kepada Musa, "Pergilah menghadap raja. Aku telah menjadikan dia dan para pejabatnya keras kepala, supaya Aku dapat melakukan keajaiban-keajaiban di tengah-tengah mereka,

bahasa@Exodus:10:28 @ Kata raja kepada Musa, "Pergilah dari hadapanku! Jangan sampai kulihat engkau lagi! Kalau sampai kulihat lagi mukamu, engkau akan mati!"

bahasa@Exodus:12:21 @ Musa memanggil semua pemimpin Israel dan berkata kepada mereka, "Pergilah dan ambillah bagi keluargamu seekor anak domba untuk perayaan Paskah.

bahasa@Exodus:12:31 @ Malam itu juga, raja memanggil Musa dan Harun dan berkata, "Pergilah dari sini, kamu semua! Tinggalkan negeriku! Pergilah memuja Allahmu seperti yang kamu minta.

bahasa@Exodus:12:32 @ Bawalah semua sapi, domba, dan kambingmu, dan pergilah! Mintakan juga berkat untukku!"

bahasa@Exodus:18:2 @ Maka pergilah Yitro mengunjungi Musa, membawa Zipora, istri Musa yang masih tinggal di Midian,

bahasa@Exodus:32:34 @ Pergilah sekarang, dan bawalah mereka itu ke tempat yang telah Kusebut kepadamu. Malaikat-Ku akan membimbingmu, tetapi saatnya akan datang orang-orang itu Kuhukum karena dosa-dosa mereka."

bahasa@Exodus:33:1 @ Lalu TUHAN berkata kepada Musa, "Tinggalkanlah tempat ini dan pergilah bersama bangsa yang kaubawa dari Mesir itu ke negeri yang Kujanjikan kepada Abraham, Ishak dan Yakub serta keturunan mereka.

bahasa@Leviticus:9:7 @ Sesudah itu ia berkata kepada Harun, "Pergilah ke mezbah dan siapkanlah kurban pengampunan dosa dan kurban bakaran, supaya dosamu dan dosa umat diampuni TUHAN. Lakukanlah itu seperti yang diperintahkan TUHAN."

bahasa@Leviticus:9:8 @ Maka pergilah Harun ke mezbah dan memotong sapi jantan yang akan dikurbankan untuk pengampunan dosanya sendiri.

bahasa@Numbers:12:4 @ Tiba-tiba TUHAN berkata kepada Musa, Harun dan Miryam, "Kamu bertiga pergilah ke Kemah-Ku." Lalu mereka pergi ke situ

bahasa@Numbers:13:21 @ Maka pergilah orang-orang itu ke arah utara dan menyelidiki negeri itu mulai dari padang gurun Zin di sebelah selatan ke utara sampai kota Rehob, dekat jalan ke Hamat.

bahasa@Numbers:20:9 @ Maka pergilah Musa mengambil tongkat itu seperti yang diperintahkan TUHAN.

bahasa@Numbers:21:1 @ Arad adalah sebuah kota di bagian selatan negeri Kanaan. Ketika raja kota itu mendengar bahwa orang Israel datang lewat jalan Atarim, pergilah ia menyerang mereka dan menawan beberapa orang di antara mereka.

bahasa@Numbers:22:7 @ Maka pergilah para pemimpin orang Moab dan Midian itu dengan membawa upah untuk Bileam supaya ia mau mengutuk orang Israel. Setelah sampai kepada Bileam, mereka menyampaikan kepadanya pesan Raja Balak.

bahasa@Numbers:22:39 @ Maka pergilah Bileam dengan Balak ke kota Huzot.

bahasa@Numbers:32:2 @ pergilah mereka menghadap Musa, Imam Eleazar, dan pemimpin-pemimpin lainnya dari Israel. Kata mereka,

bahasa@Numbers:32:24 @ Pergilah mendirikan kota-kota dan kandang-kandang dombamu, dan jangan lupa menepati apa yang sudah kamu janjikan itu!"

bahasa@Deuteronomy:1:7 @ Sekarang bongkarlah perkemahanmu dan pergilah ke daerah pegunungan orang Amori dan ke seluruh daerah di sekitarnya, yaitu Lembah Yordan, daerah berbukit dan dataran rendah, daerah di sebelah selatan dan pantai Laut Tengah. Pergilah menduduki tanah Kanaan dan Pegunungan Libanon sampai ke sungai besar Efrat

bahasa@Deuteronomy:1:8 @ Aku, TUHAN, telah menjanjikan seluruh tanah itu kepada leluhurmu Abraham, Ishak dan Yakub serta keturunan mereka. Jadi pergilah menduduki tanah itu.'

bahasa@Deuteronomy:1:20 @ saya berkata: Sekarang kamu sudah sampai di daerah pegunungan orang Amori, tanah yang diberikan kepada kita oleh TUHAN Allah kita dan Allah nenek moyang kita. Lihat, di depanmu terbentang tanah itu. Pergilah untuk mendudukinya seperti yang diperintahkan TUHAN. Janganlah bimbang atau takut

bahasa@Deuteronomy:2:24 @ "Sesudah kita melewati daerah Moab, TUHAN berkata kepada kita, 'Pergilah sekarang menyeberangi Sungai Arnon. Aku akan menyerahkan kepadamu Sihon, raja Amori yang memerintah di Hesybon, bersama-sama dengan negerinya. Seranglah dia, lalu dudukilah tanahnya

bahasa@Deuteronomy:3:27 @ Pergilah ke puncak Gunung Pisga dan pandanglah ke arah utara dan selatan, ke timur dan ke barat. Perhatikanlah baik-baik apa yang kaulihat itu, sebab engkau tak akan menyeberangi Sungai Yordan

bahasa@Deuteronomy:5:27 @ Sebab itu, pergilah Musa, dengarkan segala yang dikatakan TUHAN Allah kita, lalu sampaikanlah kepada kami apa yang dikatakan-Nya kepadamu. Kami akan mendengarkan dan taat.

bahasa@Deuteronomy:5:30 @ Pergilah sekarang dan suruhlah bangsa itu kembali ke kemahnya masing-masing

bahasa@Deuteronomy:16:2 @ Pergilah ke tempat yang dipilih TUHAN untuk memotong seekor dari kambing domba atau sapimu sebagai persembahan Paskah untuk menghormati TUHAN Allahmu.

bahasa@Deuteronomy:26:3 @ Pergilah kepada imam yang bertugas pada waktu itu dan katakanlah kepadanya, 'Saya menyatakan kepada TUHAN Allahmu bahwa saya sudah masuk ke negeri yang dijanjikan-Nya kepada nenek moyang kita untuk diberikan kepada kita.'

bahasa@Deuteronomy:31:14 @ Kemudian TUHAN berkata kepada Musa, "Hidupmu tidak lama lagi. Jadi, panggillah Yosua dan bawalah dia ke Kemah-Ku, supaya Aku dapat memberi petunjuk-petunjuk kepadanya." Maka pergilah Musa dan Yosua ke Kemah TUHAN,

bahasa@Deuteronomy:32:49 @ "Pergilah ke Pegunungan Abarim di negeri Moab di seberang kota Yerikho. Lalu naiklah ke Gunung Nebo dan pandanglah tanah Kanaan yang tak lama lagi Kuserahkan kepada bangsa Israel.


Bible:
Filter: String: