Bible:
Filter: String:

OT-LAW.filter - lama permintaan:



lama@Genesis:16:2 @ Maka kata Sarai kepada Abram: sesungguhnya Tuhan telah menahani adinda dari pada beranak; sebab itu hendaklah kiranya kakanda bersetubuh dengan sahaya adinda, kalau-kalau adinda beroleh anak dari padanya. Maka diluluskan Abram permintaan Sarai itu.

lama@Genesis:17:20 @ Maka akan hal Ismail itupun telah Kululuskan permintaanmu; bahwa sesungguhnya Aku telah memberkati akan dia dan membiakkan dia dan memperbanyakkan dia amat sangat dan dua belas orang raja-raja akan berpancar dari padanya dan Aku akan menjadikan dia satu bangsa yang besar.

lama@Genesis:19:21 @ Maka katanya kepada Lut: Bahwasanya akan hal inipun telah Kululuskan permintaanmu, yaitu tiada Aku hendak membinasakan negeri, yang telah kaukatakan itu.

lama@Genesis:25:21 @ Maka Ishakpun memohon kepada Tuhan sangat-sangat akan hal isterinya, sebab mandul ia, maka diluluskan Tuhan akan permintaannya, lalu Ribkah isterinyapun hamillah.

lama@Genesis:30:6 @ Maka kata Rakhel: Bahwa telah dibenarkan Allah akan halku dan lagi telah diterimanya permintaanku dan dikaruniakannya seorang anak laki-laki kepadaku; maka sebab itu dinamainya akan kanak-kanak itu Dan.

lama@Genesis:30:17 @ Maka didengar Allah akan permintaan doa Lea, sehingga iapun mengandunglah, lalu beranaklah bagi Yakub laki-laki yang kelima.

lama@Numbers:21:3 @ Maka dikabulkan Tuhan permintaan Israel, diserahkannya orang Kanani itu, lalu mereka itupun ditumpas serta dengan negeri-negerinya, maka tempat itu dinamainya Horma.

lama@Deuteronomy:3:26 @ Tetapi sangat murkalah Tuhan akan daku sebab kamu, maka tiada diluluskan-Nya permintaanku, melainkan firman Tuhan kepadaku: Cukuplah bagimu! Janganlah kausebutkan perkara itu lagi kepada-Ku!


Bible:
Filter: String: