Bible:
Filter: String:

OT-POET.filter - bahasa melanda:



bahasa@Job:1:19 @ Tiba-tiba angin ribut bertiup dari arah padang pasir dan melanda rumah itu hingga roboh dan menewaskan semua anak Tuan. Hanya hambalah yang luput sehingga dapat melapor kepada Tuan."

bahasa@Job:3:25 @ Segala yang kucemaskan, menimpa aku, segala yang kutakuti, melanda aku.

bahasa@Job:5:22 @ Bila kekejaman dan kelaparan melanda, kau akan tabah dan bahkan tertawa. Kau tidak merasa takut atau cemas, menghadapi binatang buas yang ganas.

bahasa@Job:12:15 @ Ia membendung air, maka kering dan tandus semuanya; Ia melepaskannya mengalir, maka banjir melanda!

bahasa@Job:22:16 @ Mereka direnggut sebelum tiba saat kematiannya, dan dihanyutkan oleh banjir yang melanda.

bahasa@Job:36:33 @ Bunyi guruh menandakan bahwa badai akan melanda, ternak pun tahu angin ribut segera tiba.

bahasa@Job:40:23 @ Ia tidak gentar biarpun Sungai Yordan sangat kuat arusnya, ia tetap tenang meskipun air melanda mukanya.

bahasa@Proverbs:3:25 @ Tak perlu engkau takut akan bencana yang datang tiba-tiba seperti badai, dan melanda orang-orang jahat.

bahasa@Proverbs:10:25 @ Jika topan melanda, lenyaplah orang jahat; tetapi orang jujur tetap teguh selamanya.


Bible:
Filter: String: