Bible:
Filter: String:

OT-PROPHET.filter - bahasa dirinya:



bahasa@Isaiah:44:5 @ Seorang demi seorang akan mengaku dirinya milik-Ku, dan datang bergabung dengan keturunan Yakub. Masing-masing menulis di tangannya: Milik TUHAN, dan menyebut dirinya anggota umat Allah."

bahasa@Jeremiah:2:13 @ Umat-Ku melakukan dua macam dosa: mereka membelakangi Aku, sumber air pemberi hidup bagi manusia; mereka membuat bagi dirinya kolam bocor yang tak dapat menahan airnya."

bahasa@Jeremiah:23:24 @ Tak seorang pun dapat menyembunyikan dirinya dari pandangan-Ku, sebab Aku ada di mana-mana: di surga dan di bumi.

bahasa@Jeremiah:29:26 @ "TUHAN telah mengangkat engkau menjadi imam menggantikan Yoyada, dan sekarang engkaulah pejabat tertinggi di Rumah TUHAN. Tugasmu ialah memerintahkan supaya setiap orang gila, yang mengaku dirinya nabi, dibelenggu dengan rantai besi pada lehernya.

bahasa@Jeremiah:49:5 @ Kamu akan ditimpa kekejaman yang Kudatangkan dari segala pihak. Kamu akan lari, masing-masing berusaha menyelamatkan dirinya sendiri, dan tak ada yang mengumpulkan kamu lagi.

bahasa@Lamentations:1:9 @ Kenajisannya nampak dengan nyata tapi ia tak menghiraukan apa yang akan terjadi dengan dirinya. Sangat hebat keruntuhannya, tapi tak seorang pun menghibur dia. Maka ia memohon belas kasihan dari TUHAN, karena musuh-musuhnya telah menang.

bahasa@Ezekiel:14:3 @ "Hai manusia fana, orang-orang ini telah mempercayakan dirinya kepada berhala sehingga mereka terjerumus ke dalam dosa. Masakan Aku mau ditanyai oleh mereka?

bahasa@Ezekiel:14:4 @ Sebab itu, katakanlah kepada mereka bahwa Aku, TUHAN Yang Mahatinggi berpesan begini, 'Setiap orang Israel yang telah mempercayakan dirinya kepada berhala dan membiarkan dirinya terjerumus ke dalam dosa, lalu datang untuk minta nasihat kepada seorang nabi, akan Kujawab sendiri dengan jawaban yang selayaknya bagi berhala-berhalanya yang banyak itu!

bahasa@Ezekiel:14:7 @ Setiap orang Israel atau orang asing yang tinggal di antara bangsa Israel, yang menjauhi Aku dan mempercayakan dirinya kepada berhala, lalu minta nasihat kepada seorang nabi, akan Kujawab sendiri.

bahasa@Ezekiel:23:7 @ Dengan pembesar-pembesar itulah Ohola berzinah. Lagipula karena sangat berahinya, ia menajiskan dirinya dengan menyembah berhala-berhala mereka.

bahasa@Ezekiel:23:18 @ Setelah itu dengan terang-terangan ia melacur dan mempertontonkan dirinya kepada umum. Aku muak melihat dia, seperti Aku muak terhadap kakaknya.

bahasa@Ezekiel:44:27 @ lalu pergi ke pelataran dalam Rumah-Ku, dan mempersembahkan kurban untuk membersihkan dirinya supaya ia boleh bertugas lagi di Rumah-Ku. Aku, TUHAN Yang Mahatinggi telah berbicara.

bahasa@Ezekiel:44:31 @ Burung dan binatang-binatang lain yang mati dengan sendirinya, atau yang diterkam oleh binatang buas, tidak boleh dimakan oleh para imam."

bahasa@Ezekiel:45:22 @ Pada hari yang pertama, penguasa yang memerintah harus mempersembahkan seekor sapi jantan untuk kurban penghapus dosa bagi dirinya dan bagi seluruh rakyat.

bahasa@Daniel:1:8 @ Dengan pertolongan Allah, Daniel disayang dan dikasihani oleh Aspenas. Daniel bertekad untuk tidak menajiskan dirinya dengan makanan dan minuman anggur dari istana raja, sebab itu ia minta kepada Aspenas supaya boleh mendapat makanan lain.

bahasa@Daniel:8:25 @ Karena ia licik, penipuan-penipuannya akan berhasil. Ia akan menyombongkan dirinya, dan tanpa memberi peringatan lebih dahulu ia akan membinasakan banyak orang. Bahkan ia berani melawan Raja Yang Mahabesar. Tetapi ia akan dihancurkan tanpa kekuatan manusia.

bahasa@Daniel:11:37 @ Raja itu tidak akan mengindahkan dewa mana pun yang disembah oleh nenek moyangnya, termasuk dewa pujaan para wanita. Ia tidak mempedulikan dewa-dewa itu karena ia menganggap dirinya lebih besar dari mereka.


Bible:
Filter: String: