Bible:
Filter: String:

OT.filter - lama menangislah:



lama@Genesis:27:34 @ Demi didengar Esaf akan kata bapanya demikian ini, maka menangislah ia dengan tangis yang amat besar, sambil katanya kepada bapanya: Berkati apalah akan dakupun, ya bapaku!

lama@Genesis:27:38 @ Maka kata Esaf kepada bapanya: Satukah ini sahaja berkat yang ada padamu, ya bapaku? Berkatilah kiranya akan daku, bahkan, akan dakupun, ya bapaku! Maka Esafpun menangislah dengan nyaring suaranya.

lama@Genesis:29:11 @ dan diciumlah oleh Yakub akan Rakhel, serta menangislah ia dengan nyaring suaranya.

lama@Genesis:45:2 @ Maka menangislah ia dengan nyaring suaranya, sehingga kedengaranlah bunyinya kepada orang Mesir dan kepada orang isi istana Firaunpun.

lama@Genesis:45:14 @ Maka Yusufpun memeluklah leher Benyamin, adiknya, sambil menangis, dan Benyaminpun menangislah sambil memeluk leher Yusuf.

lama@Genesis:46:29 @ Maka oleh Yusufpun disediakanlah ratanya, lalu naiklah ia ke Gosyen pergi bertemu dengan Israel, bapanya. Serta berjumpa dengan dia Yusufpun memeluklah lehernya dan menangislah lekat pada lehernya beberapa lamanya.

lama@Genesis:50:1 @ Maka Yusufpun rebahlah pada muka bapanya serta menangislah akan dia dan diciumnyalah akan dia.

lama@Genesis:50:17 @ Demikian katakanlah olehmu kepada Yusuf: Ampunilah kiranya salah segala saudaramu dan dosanya, karena mereka itu telah berbuat jahat akan dikau; tetapi sekarang ampunilah kiranya salah hamba-hamba Allah bapamu itu. Maka menangislah Yusuf apabila mereka itu berkata-kata kepadanya.

lama@Exodus:2:6 @ Setelah dibukanya maka dilihatnya kanak-kanak itu, heran, maka kanak-kanak itupun menangislah; sebab itu tergeraklah hati tuan puteri oleh kasihan akan dia serta katanya: Bahwa inilah seorang kanak-kanak orang Ibrani.

lama@Numbers:11:4 @ Maka bangsa kacauan, yang di antara mereka itu, beringin-inginlah lalu pulang, maka pada masa itu menangislah bani Israel, katanya: Siapa gerangan akan memberi kita makan daging?

lama@Numbers:14:1 @ Maka pada masa itu segenap sidang itu menyaringkan suaranya dengan tiada berkeputusan dan orang banyak itupun menangislah semalam-malaman.

lama@Judges:20:26 @ Setelah itu maka pergilah segala bani Israel serta dengan segala rakyat ke hulu, lalu sampai ke Bait-Ullah; maka menangislah mereka itu dan tinggal di sana di hadapan hadirat Tuhan serta berpuasa pada hari itu sampai petang, maka mereka itupun mempersembahkan korban bakaran dan korban syukur di hadapan hadirat Tuhan.

lama@Ruth:1:9 @ Dikaruniakan Tuhan apalah kamu mendapat perhentian masing-masing di dalam rumah lakimu! Maka diciumnya akan keduanya, lalu mereka itupun menangislah dengan nyaring suaranya,

lama@Ruth:1:14 @ Maka menangislah pula mereka itu dengan nyaring suaranya, lalu dicium Orpa akan mentuanya, tetapi Rut lekat juga padanya.

lama@1Samuel:1:7 @ Maka demikianlah halnya pada tiap-tiap tahun, setiap kali ia pergi ke hulu, ke rumah Tuhan, dipersakitinya hatinya, sehingga menangislah ia dan tiada mau makan.

lama@1Samuel:11:4 @ Hata, setelah sampai utusan itu ke Gibea Saul, diberinya tahu segala perkataan itu, kepada orang banyak, lalu menangislah orang banyak itu dengan nyaring suaranya.

lama@1Samuel:24:17 @ Setelah sudah dipersembahkan Daud segala perkataan ini kepada Saul, maka titah Saul: Inikah bunyi suaramu, hai Daud, anakku? Lalu menangislah Saul dengan nyaring suaranya.

lama@1Samuel:30:4 @ Lalu Daud dan segala orang yang sertanyapun menangislah dengan nyaring suaranya, sehingga tiada kuasa lagi akan menangis.

lama@2Samuel:3:32 @ Maka dikuburkannyalah Abner di Heberon, maka bagindapun menangislah di atas kubur Abner dengan nyaring suaranya dan segala orang banyak itupun menangislah.

lama@2Samuel:13:36 @ Maka sesungguhnya baharulah habis sembahnya ini, tiba-tiba datanglah segala putera baginda sambil menangis riuh rendah bunyinya, demikianpun baginda dan segala hamba baginda menangislah dengan sangat besar tangisnya.

lama@2Samuel:15:23 @ Maka segenap orang isi negeripun menangislah dengan nyaring suaranya barang di mana orang sekalian itu berjalan lalu; maka bagindapun menyeberanglah sungai Kideron dan segala orang itupun menyeberanglah, lalu diturutnya jalan ke padang belantara.

lama@2Kings:8:11 @ Maka direnung-renungnya dan diamat-amatinya akan dia, sampai kemalu-maluanlah ia, maka menangislah aziz Allah itu.

lama@2Kings:13:14 @ Bermula, maka pada masa Elisa sakit, yaitu dengan penyakit yang menyebabkan matinya, turunlah Yoas, raja orang Israel, akan melawat dia, maka menangislah baginda di hadapannya serta katanya: Ya bapaku, ya bapaku! rata orang Israel serta dengan orang berkendaraannya.

lama@2Kings:20:3 @ Ya Tuhan, hendaklah kiranya Engkau ingat akan hal aku sudah berjalan di hadapan hadirat-Mu dengan segala benar dan sempurna hatiku, dan sudah kuperbuat barang yang benar kepada pemandangan-Mu. Maka baginda Hizkiapun menangislah tersedih-sedih.

lama@Ezra:3:12 @ Tetapi banyaklah imam dan orang Lewi dan penghulu bapa-bapa, yang sudah tua dan yang sudah tahu melihat rumah yang dahulu itu, apabila alas rumah ini adalah di hadapan matanya, menangislah mereka itu dengan suara yang nyaring, sementara orang banyak itu bersorak ramai-ramai dari sukacita hatinya.

lama@Ezra:10:1 @ Arakian, maka sementara Ezra meminta doa dan mengaku dosa serta menangis dan tersungkur di hadapan bait-Ullah, berhimpunlah kepadanya dari pada orang Israel kebanyakan orang laki-laki dan perempuan dan anak-anak, maka menangislah orang banyak itu dengan riuh rendah bunyi tangisnya.

lama@Nehemiah:8:10 @ Maka Nehemya, yaitu Hatirsata, dan imam Ezra, yang katib, dan segala orang Lewi, yang mengajar orang banyak itu, berkata kepada mereka itu sekalian demikian: Bahwa hari ini sucilah bagi Tuhan, Allahmu; sebab itu janganlah kamu berdukacita dan jangan kamu menangis; karena mereka itu sekalianpun menangislah apabila didengarnya bunyi taurat itu.

lama@Isaiah:16:9 @ Maka sebab itu menangislah aku, dan aku menangisi Yaezar dan pokok anggur Sibma; bahwa aku membasahkan Hezbon dan Eleala dengan air mataku, sebab tiada lagi kedengaran sorak ramai-ramai dari karena segala pungutan buah-buahmu dan penuaianmu.

lama@Isaiah:38:3 @ sembahnya: Ya Tuhan, hendaklah kiranya Engkau ingat akan hal aku sudah berjalan di hadapan hadirat-Mu dengan segala benar dan sempurna hatiku dan sudah kuperbuat barang yang baik kepada pemandangan-Mu. Maka Hizkiapun menangislah tersedih-sedih.

lama@Jeremiah:48:31 @ Maka sebab itu menangislah aku akan Moab dan meraunglah aku akan seluruh Moab! patutlah orang berkeluh kesah akan hal orang Kir-Heres.

lama@Lamentations:1:16 @ Maka sebab sekalian ini matakupun menangislah senantisa, air matapun berlinang-linanglah dari pada mataku, karena jauhlah dari padaku penghibur, yang boleh mempersenangkan hatiku! segala anak-anakku sudah binasa sebab musuhpun berkelebihan!

lama@Lamentations:2:18 @ Bahwa hati mereka itu menangislah kepada Tuhan: Wai pagar tembok puteri Sion! Biarlah air matamu berlinang-linang seperti anak sungai pada siang dan malam! janganlah engkau bersenang; biji matamupun jangan berhenti!

lama@Hosea:12:5 @ Bahkan, berlakulah ia dengan Malaekat itu seperti seorang hulubalang, sehingga ia menang, serta menangislah ia dan dipintanya doa; maka di Bait-el juga didapatinya akan Dia dan Iapun berfirmanlah kepada kami.

lama@Jonah:2:2 @ katanya: Bahwa berserulah aku kepada Tuhan dalam hal kepicikanku, lalu sahutlah Ia kepadaku; menangislah aku di dalam perut kubur itu, lalu Engkau mendengar akan bunyi suaraku!

lama@Habakkuk:1:2 @ Ya Tuhan! Sampai berapa lama menangislah aku, maka tiada Engkau sahut? Dengan nyaring suaraku aku berseru kepada-Mu dari karena gagah itu, maka aku tiada Kaulepaskan.


Bible:
Filter: String: